cara pembuatan Kolam Terpal / Plastik


























pengerjaan rangka kolam terpal / plastik

rangka kolam terpal bisa terbuat dari kayu, besi, bambu.
rangka kolam terpal dari kayu . Pembuatan rangka kolam terpal dari kayu membutuhkan bahan-bahan diantaranya yaitu : papan, kayu usuk, paku. Alat-alat yang digunakan adalah gergaji, palu, meteran.
Langkah awal pengerjaan kolam terpal yaitu mengukur papan-papan dan kayu usuk yang hendak dipotong disesuaikan dengan panjang yang telah direncanakan dalam sketsa dan gambar.

Bentuk rangka kolam terpal umumnya persegi panjang, ukuran rangka bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan luas lahan yang ada, bisa 2 x 1 x 1 m3, bisa 5 x 2 x 1 m3.

metode pengerjaan diselesaikan satu bagian- satu bagian yaitu mulai dari dasar, kemudian sisi-sisinya.





cetak halaman ini

Komentar

Agus yuwanto mengatakan…
ide kreatif untuk hobi yg menghasilkan & pemanfaatan lahan sempit, smpe2 rela begadang utk posting unek2. smoga bermanfaat...
Anonim mengatakan…
wow keren.

Postingan populer dari blog ini

Bahan dan Alat Pembuatan Kolam Terpal Ikan Lele

Kriteria Kualitas Air dalam budidaya ikan Patin

Mengenal Riccia fluitans sebagai tanaman aquascape