Budidaya Pembesaran Ikan Gabus di dalam drum

Kelebihan :
dapat dilakukan di lahan yang sempit, cukup praktis, mudah dibuat dan murah.

Kekurangan :
tidak mampu mempertahankan suhu air, bila panas terik maka suhu air tidak stabil dan ini akan mengganggu ikan gabus. menanam tanaman air cukup praktis untuk menstabilkan suhu.


Benih gabus yang dipelihara berukuran 8 - 12 cm (10- 20 gram/ekor)

padat tebar untuk benih patin  yang didisi dengan 200 liter sebanyak 100-200

pemeliharan ikan dilakukan selama 7-8 bulan, selama pemeliharaan gabus diberi pakan berupa ikan rucah sebanyak  10-15% bobot biomassa, 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bahan dan Alat Pembuatan Kolam Terpal Ikan Lele

Kriteria Kualitas Air dalam budidaya ikan Patin

Mengenal Riccia fluitans sebagai tanaman aquascape