Budidaya Ikan Platty

Ikan Platty dengan nama latin Xiphophorus maculatus merupakan ikan hias yang berasal dari Amerika Selatan terutama Meksiko dan Honduras.

Ikan Platty merupakan jenis ikan omnivora yang panjang tubuhnya dapat mencapai 12 cm.

Pada media pemeliharaan ikan platty dapat tumbuh dan berkembang pada suhu 25 – 28 0 c, pH 7 - 7,5 , kekerasan Air 10 - 15 0 dH.

warna ikan Platty dipasaran beragam ada warna merah, kuning dan putih. Beberapa varietas ikan Platty yaitu sunset, red coral, Black tail, Coral, dan Hawaii.

Pemijahan ikan tehniknya sama dengan pemijahan ikan Guppy dan molly yang membutuhkan tanaman air.

perbedaan induk jantan dan betina yaitu induk jantan tubuhnya lebih langsing dan siripnya lebih lebar daripada induk ikan betina.

Ikan Platty sangat mudah memijah dan toleran terhadap suhu maupun kualitas air. Ukuran panjang ikan untuk dipasarkan atau dijual yaitu 2 cm dengan usia sekitar 2,5 bulan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bahan dan Alat Pembuatan Kolam Terpal Ikan Lele

Kriteria Kualitas Air dalam budidaya ikan Patin

Mengenal Riccia fluitans sebagai tanaman aquascape